Labels

Tuesday, 6 September 2016

A TRIP TO TUGU PAHLAWAN
SOLOK SELATAN POENYA


Solok Selatan merupakan kabupaten pemekaran dari kabupaten Solok. terdiri atas 7 kecamatan dengan berbagai objek wisata yang tersebar di seluruh kecamatannya.

kali ini, ane bakalan berbagi mengenai perjalanan ane ke tugu pahlawan yang berlokasi di golden arm, kecamatan sangir, kabupaten solok selatan. tugu ini berdiri di  area yang disediakan untuk makam pahlawan di kabupaten solok selatan. tapi, berhubung belum ada pahlawan yang dikubur disini, maka jadiah area ini sebagai lokasi wisata dan tempat selfie yang cucok bagi para remaja...

Dari tugu ini, loe bakalan dimanjain dengan pemandangan hijau yang masih alami. Sekeliling area ini ada kebun jagung milik masyarakat yang tersebar luas  membentang. Satu lagi nih, dari sini loe juga bakalan bisa melihat indahnya gunung kerinci  yang tinggi menjulang. Loe juga bakalan lihat tu gunung secara lantang tanpa hambatan. so gimana? mau berkunjung kesini?.

Soal kesejukan disini, ndak usah loe ngeraguin...dijamin sejuk, asri dan nyaman. karena kenapa? temptnya masih alami bro... masih indah, masih okeh...

Kalau loe pada mau berkunjung kesini, alangkah baiknya loe datang sore, sebab saat itu lagi sejuk-sejuknya ditambah lagi dengan sunset yang loe lihat bakalan tak kalah indahnya dari pemndangan di lautan

nih ane kasih sedikit kenangan perjalanan menuju tugu ini...
bagi loe padayang berdomosili di Solok Selatan dan sekitarnya, dijamin rugi kalau loe kagak coba selfie disini. oke... see you




No comments:

Post a Comment